Tip dan trik Mendaki Gunung Sindoro

 Tip dan trik mendaki Gunung Sindoro

Berikut adalah tips dan trik mendaki gunung Sindoro  Yang Kami rangkum dari Pengnalaman Kami membawa Tamu Pendaki di gunung Sindoro


Mendaki gunung merupakan kegiatan yang membutuhkan waktu dan tenaga sangat besar namun yang lebih penting dari itu harus memiliki ketahanan yang bagus, selain dari itu ada tips dan trik mendaki Gunung agar tidak terlalu menguras tenaga

Tip dan trik

Berikut adalah tips dan trik mendaki gunung Sindoro  Yang Kami rangkum dari Pengnalaman Kami membawa Tamu Pendaki di gunung Sindoro
  • Tepat Waktu
  • Menggunakan Transportasi Husus
  • Olahraga
  • Pelan Pelan
  • Sering berhenti
  • Stabil
  • Istirahat yang Cukup
  • Ganti baju

Tepat Waktu

tepat Waktu dalam memulai perjalanan adalah salah satu trik pendakian  yang bisa menhemat tenaga kenap dengan tepat waktu bisa menghemat tenaga?

Karena dengan tepat Waktu perjalanan menjadi lebih santai dan tidak terburu buru dan jika dirasa Waktunya agak terlamba maka menimbulkan perasaan terburu buru dan ingin berjalan Lebih cepat dan semaki menguras tenaga.

Menggunakan transpotasi husus

menggunakan Transpotasi husus yang memperpendek Waktu dan jarak pendakian  seperti menggunakan Ojek khusus Gunung biasanya transportasi husu ini bisa mengurangi waktu pendakian antara 1 sampai 2 jam perjalanan.
dengan adanya transportasi husus ini sangat membantu menghemat tenaga dan Waktu jadi Pendakian akan terasa lebih nyaman

Olahraga              

sbelum mendaki Gunung Olahraga merupakan sarana untuk melatih otot dan daya tahan dengan Olahraga Sebelumnya Otot otot menjadi lebih kuat dan daya tahan otot lebih lama, jarak yang di tempuh sama namun akan teras beda bagi yang sering olahraga dan yang tidak pernah Olahraga.

Pelan Pelan

Mendaki Gunung memang tidak boleh buru buru atau berjalan terlalu Cepat Karena dengan berjalan Pelan akan menghemat tenaga jadi ketika Kita sampai di tempat Camping ataupun sampai di puncak masih ada tenaga buat Menikmati keindahan gunung.

Sering Berhenti

Sering berhenti adalah salah satu trik mendaki Gunung agar tidak terlalu melelahkan Sering berhenti disini bukan berhenti yang lama namun berhenti dengak tehnik tertentuSemisal tehnik 5:1  tehnik 5:1 adalah cara berjalan yang tidak membebani Jantung dan Paru paru bila kondisi trk pendakian mulai terjal sbaiknya Gunakan tehnik ini yaitu dengaan berjalan lima langkah berhenti satu kali tarikan nafas dan begitu seterusnyadengan tehnik ini Nafas bisa ringan dan detak jantung lebih stabil tidak seperti jika memaksa berjalan cepat namundetak jantung dan Nafas menjadi berat akan membuat perjalanan menjadi lebih lama

Stabil

Stabil dalam berjalan adalah kunci agarr perjalanan tidak terlalu melelahkan dalam hal ini setiap orang memiliki kecepatan yang berbeda beda untuk menentukan batas stabil masing masing, kesetabilan di tentukan dengan kecepatan yang nyaman untuk waktu yang lama.

Istirahat yang Cukup

Istirahat yang cukup adalah salah satu trik untuk membuat pendakian terasa nyaman baik itu di perjalanan ataupun si tempat Camping. misal dalam perjalanan Istirahat yang cukup bisa 5 sampai 15 menit tiap Pos nya namun untuk di tempat camping usahakan harus istirahat minimal 5 jam agar tenaga kembali terisi saat Summit atack besok paginya untuk summit atack jam 3 pagi usahakan Jam 9 malam sudah tidur agar paginya segar untuk Naik ke puncak.

Ganti Baju

Ganti baju adalah salah satu keharusan sebelum istirahat di camp area setelah sampai camping area usahakan baju yang di pakai Jalan naik di ganti dengan yang Baru agar nyaman buat istirahat.Biasanya baju yang di pakai naik akan terasa dingin bila di gunakan untuk istirahat disini akan menimbulkan ketidaknyamanan atau bahkan mengarahkan ke bahaya Hypo termia, istirahat dengan nyaman adalah hal yang sangat Penting bagi lancarnya Sebuah Pendakian
demikian delapan Poin tip dan trik mendaki gunung agar Nyaman  namun untuk lebih nyamanya anda bisa menggunakan Jasa porter atau private Trip pendakian gunung Sindoro yang bisa anda baca selengkapnya di bawah ini

Jasa Porter Gunung Sindoro

Private Trip gunung Sindoro

untuk informasi lebih lanjut silakan hubungi Customer Service Kami

Nurrohmat

0 Komentar